Kamis, November 13, 2025
spot_img

Wakil Bupati Karo Theopilus Ginting Bersama Kapolres Tinjau Jalan Berastagi-Medan

Karo  – Wakil Bupati Karo Theopilus Ginting bersama Kapolres Tanah Karo AKBP Ronny Nicolas Sidabutar meninjau jalan Medan – Berastagi di Doulu pasca banjir yang melanda kawasan ini pada hari Minggu yang lalu, Jumat (05/05/23) yang mengakibatkan jalan tersebut tidak bisa dilalui oleh kenderaan.

Peninjauan ke Sibolangit,Kabupaten Deliserdang terkait penyebab banjir yang baru terjadi di desa Doulu,Kecamatan Berastagi Kabupaten Karo, Sumatera Utara.

Hal ini dilakukan untuk menemukan solusi jangka panjang, agar hal serupa tidak terjadi lagi kedepannya.

“Semoga langkah-langkah pencegahan yang tepat, bisa diambil secepat mungkin,” Pungkas wabup.

Diketahui bahwa, Desa Daulu Kabupaten Karo dan kawasan pemandian Sembahe,Kabupaten Deliserdang Minggu kemarin dilanda banjir, mengakibatkan jalan tersebut lumpuh total beberapa jam. Bahkan 1(satu) unit mobil hanyut, namun korban tidak ada.(As)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Kebakaran Rumah Hakim Khamozaro “Masih Misteri” LBH Medan Desak Polisi

Medan - Sepekan peristiwa kebakaran rumah Hakim Pengadilan Negeri Medan, Khamozaro Waruwu, pada 4 November 2025 di Komplek Taman Harapan Indah, Medan Selayang. Hingga...

Atasi Persoalan Sampah di Sumut, Proyek Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik Dimulai 2026

MEDAN – Proyek Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik (PSEL) mulai di Provinsi Sumatera Utara (Sumut) dimulai tahun 2026. PSEL yang rencananya berlokasi di Kota...

Diikuti 10 Negara, Sumut Siap Jadi Tuan Rumah dan Sukseskan Kejuaraan Atletik Asia Tenggara 2025

MEDAN – Provinsi Sumatera Utara (Sumut) siap menjadi tuan rumah penyelenggaraan Kejuaraan Atletik Asia Tenggara U18 dan U20 ke-17 atau The 17th SEA U18...

Bupati Asahan Tekankan Pentingnya Peran Wartawan sebagai Penyeimbang Informasi Publik

Medan — Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si., menegaskan bahwa wartawan memiliki peran strategis sebagai penyeimbang informasi publik di era digital yang penuh...

HUT ke-14 Partai Nasdem, Wujudkan Semangat Kolaborasi untuk Asahan Maju

Kisaran — Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-14 Partai Nasdem di Kantor DPD Partai Nasdem Kabupaten Asahan, Jalan Jati No. 5A, Kisaran Barat, berlangsung...