Jumat, November 22, 2024
BerandaPemerintahWarga Desa Kabu Tunong Buang Sampah di Parit
spot_img

Warga Desa Kabu Tunong Buang Sampah di Parit

Suka Makmue – Neracanews | Warga desa Kabu Tunong membuang sampah di parit yang letaknya di pinggir jalan lintas Jeuram Beutong, Sabtu 26 Agustus 2023.

Menurut salah seorang warga sekitar lokasi mengatakan saat di tanya oleh koordinator Neracanews Barsel bahwa perbuatan warga desa Kabu Tunong memang sudah setiap hari membuang sampah di parit tersebut ini dikarenakan kurangnya kesadaran bagi masyarakat desa tersebut kami sebagai warga tidak bisa menegur mereka karena dari pada Kami ribut lebih baik kami diam, “Terang warga yang tak mau disebutkan namanya.

Dia menambahkan semestinya kepala desa bersama aparaturnya menegur para warganya agar tidak membuang sampah didalam parit tersebut, begitu juga pak camat harus memanggil Kecik serta aparatur desa nya supaya menghimbau kepada warganya agar tidak menjadikan parit itu sebagai lokasi pembuangan sampah,” Harap warga yang tak mau disebutkan namanya di media massa.

Kejadian ini ketika Koordinator Neracanews Barsel hendak melintas menuju Beutong 08, 30 wib pagi tadi terlihat sampah di dalam parit lalu berhenti dan mengabil foto tersebut sedangkan warga yang baru saja membuang sampah langsung kabur menghilang, padahal beberapa bulan yang lalu pernah dibicarakan melalui sosialisasi tentang kebersihan dan kesehatan di Aula DPMGP4 tingkat 2 yang dihadiri Camat, Polsek, dan ramil dan pihak kesehatan hal ini pernah disampaikan ke camatnya langsung tapi kenyataannya warga masih tetap membuang sampah sembarangan, ini terjadi karena kurangnya pengawasan dari kepala desa Kabu Tunong dan desa Kabu Baroh, dalam sabda Rasulullah SAW bahwa Bersuci itu merupakan sebagian dari iman (HR Tirmidzi).
(DAS)

RELATED ARTICLES
PILKADA SERENTAKspot_img
HARI PAHLAWANspot_img
BEROBAT GRATISspot_img
KETENTUAN PEMAKAIAN LAPANGAN OLAHRAGAspot_img
HIMBAUAN PENGIBARAN BENDERAspot_img
HARI SUMPAH PEMUDAspot_img
HARI SANTRI NASIONALspot_img
FKUB EXPOspot_img
JOB FAIR MINI MEDAN 2024spot_img
CARA PENULARAN TUBERKULOSIS (TBC)spot_img

Most Popular