Selasa, Juli 1, 2025
spot_img

Pemkab Karo dan BPS Gelar FGD Finalisasi Penyusunan Publikasi

Karo  – Pemerintah Kabupaten Karo bersama Badan Pusat Statistik Kabupaten Karo menggelar acara Forum Group Disscussion (FGD) Finalisasi Penyusunan Publikasi Kabupaten Karo Tahun 2025 yang dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Karo, Jl. Letjen Jamin Ginting, Kabanjahe, Jumat (14/02/2025).

Dalam FGD tersebut, Kepala BPS Kabupaten Karo, Ratnauli Naibaho berharap, agar seluruh OPD/Instansi sebagai penghasil data bisa menyelesaikan data DDA pada acara FGD DDA mengingat tanggal 28 Februari 2025 Publikasi DDA 2025 sudah dirilis.

Bupati Karo yang diwakili Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Karo, Frans Leonardo Surbakti, S.STP, membuka acara Forum Group Disscussion (FGD).

Dalam berbagai hal, Kadis mengatakan, bahwa Publikasi DDA adalah primadona dari para pengguna data. Data yang ada di DDA sebagian besar adalah data sektoral. Untuk itu dengan dilaksanakannya FGD DDA maka kualitas data sektoral yang akan disajikan lebih berkualitas dan dapat dipertanggungjawabkan,” pungkasnya.

Usai pembukaan acara dan kata Perayaan, kemudian dilaksanakan Desk bersama masing-masing OPD agar secara mandiri menginput data ke link yang telah disediakan oleh BPS serta melakukan validasi data yang didampingi oleh aparat BPS Kabupaten Karo.

Turut hadir, Polres Tanah Karo yang diwakili oleh Kabag OPS, Kompol Eddy Sudrajat, SH, dan seluruh Kepala OPD Kabupaten Karo. (As)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Balon, Potong Kue Hadiah Bhayangkara Ke-79, Minta Keadilan Untuk Korban Meninggal

Medan - Aksi damai dugaan penggelapan handphone milik korban pembunuhan Rita Jelita Sinaga, meminta Polda Sumut memproses juru periksa (Juper) Polsek Medan Sunggal inisial...

Mazolat: Penghapusan Logo NU oleh TSL dan LG Bentuk Arogansi, Aparat Harus Bertindak!

Bandung – Tindakan dua individu berinisial TSL dan LG yang diduga menghapus logo Nahdlatul Ulama (NU) dari kantor Badan Usaha Milik Nahdlatul Ulama (BUMNU)...

Bobby Nasution Bersama Tujuh Kepala Daerah se-Kasawan Danau Toba Bersiap Sambut Kedatangan Asesor UNESCO

MEDAN – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution bersama tujuh kepala daerah se-kawasan Danau Toba menyiapkan laporan revalidasi Toba Caldera UNESCO Global...

Bupati Karo Antonius Ginting Hadiri Pentahbisan Gedung Gereja GBKP

Bupati Karo, Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG., M.Kes., menghadiri Pentahbisan Gedung Gereja GBKP, Rumah Personalia, dan Gedung KAKR GBKP Runggun Ajibuhara,...

Jamaah Haji Tiba di Asahan

Pemerintah Kabupaten Asahan menyambut kedatangan jemaah haji kloter 15 yang baru saja menyelesaikan ibadah haji di Mekah, Arab Saudi. Acara penyambutan ini berlangsung di...