Sabtu, April 26, 2025
spot_img

Masyarakat Demo Dihalaman PN Medan, Minta Hakim Diganti

MEDAN – Puluhan masyarakat yang mengatakan dirinya Masyarakat cinta keadilan, berdemo di depan Pengadilan Negeri (PN) Medan, Jalan Pengadilan no.8, Selasa (17/10/23), sekira pukul 12.00 Wib.

Mereka menuntut agar Ketua PN Medan mengganti Hakim yang menyidangkan perkara nomor ; 1646/Pid.B/2023/PN-Medan.

Pada perkara itu, dugaan yang menjadi korban bernama Mutiha Tambunan (64) dengan terdakwa Arifin ( 35).

Sesuai dengan orasi Masyarakat cinta keadilan itu, bahwa saat bersidang, Hakim wanita yang memimpin sidang, di duga telah dengan sengaja menyodorkankan pertanyaan-pertanyaan yang menyudutkan kepada kakek tua pencari keadilan, korban modus investasi dan hutang piutang itu.

“Tolong Ibu Hakim !, jangan mengajari masyarakat untuk melakukan kenakalan bermoduskan investasi dan hutang piutang,” Sebut orator aksi, yang belakangan diketahui namanya Daniel dan Nando Sinurat Ezto.

Selain meminta Hakim yang menyidangkan perkara di ganti, Masyarakat cinta keadilan juga meminta agar Ketua Pengadilan Tinggi Sumut dan Komisi Yudisial RI beserta penghubung Sumut, mengawasi dan memantau persidangan perkara tersebut agar berkeadilan, sehingga efek jera bagi pelaku dan menjadi ultimatum bagi pelaku yang belum terdeteksi penegak hukum. (ps)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Pemkab Asahan Peringati Hari Otonomi Daerah

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP memimpin upacara Hari Otonomi Daerah di halaman Kantor Bupati Asahan, Jumat (25/04/2025). Dalam upacara tersebut Wakil Bupati Asahan menyampaikan...

Bupati akan Percepat Rencana Pembangunan Lapas

Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si akan mempercepat rencana pembangunan Lembaga Permasyarakatan (Lapas) yang berada di Desa Pasar Lembu Kecamatan Air Joman. Hal...

Bupati Karo Antonius Ginting Kawal Langsung Pelayanan Dukcapil sebagai Respons Aduan Warga

Kabanjahe – Bupati Karo, Brigadir Jenderal Polisi (Purnawirawan) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG., M.Kes., melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan...

Wakil Bupati Karo Komando Tarigan Pimpin Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXIX Tahun 2025 Kabupaten Karo

Kabanjahe – Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, SP memimpin Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXIX Kabupaten Karo bertempat di halaman kantor Bupati Karo, Jalan...

Bupati dan Wakil Bupati Karo Hadiri Rapat Koordinasi Percepatan Penyaluran Dana Transfer Tahun 2025

Bupati Karo, Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp. OG, M. Kes Dan Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, SP hadiri Rapat Koordinasi Percepatan...