Selasa, November 11, 2025
spot_img

Hadiri Kerja Tahun Dusun Gurisen Desa Sarimanis, Begini Pesan Bupati Karo

Karo – Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang hadir pada acara kerja tahun Desa Sarimanis Dusun Gurisen, Kecamatan Barusjahe Kabupaten Karo, Sabtu, (11/05/24).

Dalam sambutannya, Bupati Karo mengucapkan terima kasih atas sambutan hangat dari seluruh masyarakat desa Sarimanis Dusun Gurisen. Bupati Karo juga menyampaikan rasa bangganya kepada seluruh panitia yang sudah mempersiapkan acara kerja tahun agar berjalan dengan lancar.

“Pesan saya kepada Karang Taruna sebagai generasi muda kebanggaan bangsa agar menjauhi judi dan narkoba, dan marilah kita tetap bersatu dan ersada arih ibas membangun kutata”. Ucap Bupati Karo.

“Saya bangga kepada seluruh Kepala Desa se- Kecamatan Barusjahe, mereka bersatu untuk membangun kecamatan barusjahe, tidak semua kecamatan bisa sekompak kecamatan Barusjahe ini. Dengan kebersamaan yg diciptakan oleh seluruh kepala desa dan camat maka pembangunan bisa cepat dilaksanakan dan kecamatan barusjahe akan semakin maju dalam segala hal”,Pungkas bupati karo.

Turut mendampingi Bupati Karo, Wakil Ketua DPRD Karo, Davit Kristian Sitepu, Inspektur, Sodes Sembiring, Kadis PU, Edward P Sinulingga, Kadis Pariwisata, Munarta Ginting, Kadis Kominfo, Frans Leonardo Surbakti, Camat Barusjahe, Debora M Br Barus, Kabag Umum, Hotman Brahmana,  dan Kabag Protokol, Natanail Perangin- Angin.(As)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Dinas Pertanian Karo Akan Laporkan Kios UD Palemta

Dinas Pertanian Kabupaten Karo berkomitmen menindak tegas kios pengecer pupuk subsidi yang terbukti menjual di atas Harga Eceran Tertinggi (HET), salah satunya kios penyalur, UD Palemta,...

Pemprov Sumut Perkuat Mitigasi dan Pengawasan Makanan Bergizi di Sekolah

MEDAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) terus memperkuat langkah mitigasi dan pengawasan terhadap potensi kasus keracunan yang diduga disebabkan oleh konsumsi Makanan...

PWI Sumut Gelar Seleksi Anggota Muda dan Kenaikan Status

Medan - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) akan melaksanakan ujian penerimaan anggota Muda dan kenaikan tingkat anggota Biasa PWI yang direncanakan...

Rico Waas Ajak Jemaat HKBP Sei Agul Bersatu Dalam Semangat “Medan untuk Semua”

Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, menegaskan, tidak boleh ada satu pun warga yang tertinggal dalam proses pembangunan Kota Medan. "Kemajuan kota hanya...

Bupati Asahan Apresiasi Peran Yayasan Wakaf Hajjah Rohana dalam Pembangunan Pendidikan

Kisaran (9/11/2025) — Suasana penuh kekeluargaan tampak menyelimuti Gedung Yayasan Hajjah Rohana di Jalan William Iskandar, Mutiara Kisaran, Minggu malam. Dalam momen tersebut, Bupati...