Kamis, November 20, 2025
spot_img

Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang Sambut Audensi Kementerian PUPR

Karo – Kementerian PUPR melaksanakan Audiensi dengan Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang bertempat di Rumah Dinas Bupati Karo, Jumat (19/04/24).

Audiensi ini terkait dengan rencana lanjutan pembangunan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) IKK Tigabinanga melalui program National Urban Water Supply Program (NUWSP) dan Instruksi Presiden (Inpres).

Sebelum audiensi ini, telah dilaksanakan survey lapangan bersama dan kemudian dikaji, sehingga diperoleh kesimpulan sementara bahwa SPAM IKK Tigabinanga dapat dilanjutkan melalui sistem gravitasi agar dapat melayani kurang lebih 1.700 KK. Pelaksanaan NUWSP dan Inpress ini dijadwalkan dapat dilaksanakan pada tahun 2024.

Turut mendampingi Bupati Karo, Kepala Bappedalitbang Kabupaten Karo,Nasib Sianturi, Kepala Dinas PUTR, Eduard P Sinulingga dan Direktur PDAM Tirta Malem,Jusup Sukatendel.(As)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Tekankan Pentingnya Pembentukan Generasi 4B, Orasi Wabup Taput Pada Acara Wisuda Akademi Pariwisata ULCLA

Taput | (Neracanews)- ‎Wakil Bupati Tapanuli Utara, Deni Parlindungan Lumbantoruan, menyampaikan orasi ilmiah pada Wisuda Ahli Madya (Diploma III) Perhotelan Angkatan ke-4 sekaligus Dies...

Program Makanan Bergizi Gratis Dikesampingkan di SMPN 2 Tigapanah

Program prioritas Presiden Prabowo Subianto, Makanan Bergizi Gratis (MBG), disinyalir dianggap remeh oleh pihak SMP Negeri 2 Tigapanah. Indikasi ini terlihat jelas di lingkungan...

Wali Kota Mahyaruddin Dorong PWI Jadi Garda Terdepan Informasi Publik

Tanjungbalai – Wali Kota Tanjungbalai, Mahyaruddin Salim menyatakan dukungan penuh Pemerintah Kota terhadap Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tanjungbalai dalam mengikuti berbagai agenda kelembagaan dan...

Pemprov Sumut Genjot KUR untuk UMKM, Realisasi Sudah Capai Rp13,4 Triliun

MEDAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) berkolaborasi dengan perbankan terus menggenjot penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) bagi pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah...

Wakil Bupati Tinjau Seleksi Kelas Unggulan di SMPN 3 Tarutung

Tapanuli Utara | (Neracanews) – Wakil Bupati Tapanuli Utara, Dr. Deni Lumbantoruan, M.Eng., bersama Sekretaris Dinas Pendidikan, Betty Sitorus, mengunjungi SMP Negeri 3 Tarutung...