Kamis, April 24, 2025
spot_img

Launching Tanam Jagung Dalam Rangka Serbuan Teritorial Kodim 0401/Muba Tahun 2022

Neracanews l MUBA – Untuk meningkatkan ketahanan pangan masyarakat, Kodim 0401/Muba lauching program penananam jagung di lahan kosong, dalam rangka serbuan teritorial Kodim 0401/Muba tahun 2022.

Sesuai arahan pimpinan TNI Angkatan Darat, kegiatan ini merupakan perwujudan dari program unggulan dalam rangka mendukung ketersediaan dan meningkatkan produksi pangan bagi masyarakat.

Kegiatan ini berlangsung di Jl. Sekayu – Pendopo Kelurahan Soak baru, Kecamatan Sekayu Kabupaten Musi Banyuasin Sumatera Selatan, pada selasa 12/7/2022. Dan kegiatan ini juga dilaksanakan secara serentak di jajaran Korem Gapo.

Dalam sambutan Dandim Letkol Arm Dede Sudrajat S, H,. Mengucapkan terima kasih banyak kepada mitra, baik dari pemerintah daerah maupun dari pihak swasta bisa memberikan dana pertolongan kepada Bapoktan dari kemitraan Pemkot.

“Terima kasih juga kepada pemkab Muba sudah mendukung sehingga lahan kosong ini bisa terlaksana dan biasa ditanami oleh kita, melalui Kodim 0401/Muba yang secara serentak kita bersama-sana melaksanakan kegiatan pada hari ini, untuk pemanfaatan lahan kosong sesuai dengan program dari Bapak KASAD, agar bisa sama-sama menggerakkan masyarakat dan menciptakan untuk kesejahteraan”, ucapnya.

Sementara itu, Pj. Bupati Muba diwakili Musni Wijaya S.Sos. M,Si dalam sambutannya menyampaikan. “Seluruh wilayah Muba yang kondisinya saat ini memang perlu kita gerakan dalam rangka meningkatkan perekonomian masyarakat sejahtera masyarakat tentunya di samping itu memang kondisi kita saat ini perlu dilaksanakan percepat hal-hal seperti ini dalam rangka menjamin ketersediaan pangan”, jelasnya.

Lanjutnya, “hal ini juga merupakan program pemerintah dalam rangka menunjang program ketahanan pangan daerah program ini bukan hanya kita launching saat ini tapi memang bersinambungan nantinya teman-teman para camat para lurah kami berharap ini dapat menggerakkan di daerah masing-masing”,ucapnya.

Tambah Musni, “tentunya selain tadi untuk menjamin ketersediaan pangan tentunya paling tidak menggerakkan petani-petani kita dalam rangka menunjang kehidupan mereka untuk meningkatkan perekonomian masyarakat – sekali lagi saya ucapkan terima kasih kepada seluruh yang sudah mendukung kegiatan ini terutama Dari Pihak Kodim 0401 Muba, apa yang saya sampaikan tadi kegiatan ini dapat berkelanjutan”, pungkasnya. (Berry)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Ini Perkembangan Informasi Terkini Coretax DJP

Sehubungan dengan implementasi aplikasi administrasi perpajakan Direktorat Jenderal Pajak (Coretax DJP), relis yang diterima awak media, Rabu (23/4/2025) dengan ini disampaikan pembaruan sistem informasi...

Propam Polda Sumut Tegaskan Komitmen Penegakan Kode Etik Polri dalam Dialog Interaktif Halo Polisi di RRI Medan

Medan – Kepolisian Daerah Sumatera Utara melalui Bidang Profesi dan Pengamanan (Bid Propam) kembali menegaskan komitmennya dalam menegakkan Kode Etik Kepolisian Republik Indonesia. Komitmen...

Serahkan SK Pengangkatan 529 CPNS Pemko Medan, Rico Waas: Jaga Diri Tetap Tidak Ternoda Permasalahan

Medan - Wali Kota Medan Rico Tri Putra Bayu Waas menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pengangkatan 529 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemko Medan, Rabu...

Sempat Naik Rp 23 Ribu Harga Emas Antam Turun Per Hari Ini

Harga emas Antam mendadak turun drastis pagi ini. Padahal, harga emas Antam sempat naik Rp 23 ribu per gram pagi ini. Berdasarkan data dari Butik...

Anda Harus Tahu 10 Gejala Awal Gagal Ginjal yang Perlu Diperhatikan

Gejala awal gagal ginjal sering kali tampak ringan, sehingga banyak orang baru menyadarinya ketika kondisi sudah memburuk. Jika sudah parah, gagal ginjal akan sulit...