Kamis, Oktober 2, 2025
spot_img

Kapolda Sumut Sambut Kedatangan Presiden RI di Bandara Internasional Silangit

Neracanews | Sumatera Utara – Kapolda Sumut Irjen Pol. Drs. R. Z. Panca Putra S, M.Si menyambut kedatangan Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo

di Bandar Udara Internasional Silangit, Kabupaten Tapanuli Utara, Rabu (02/02)

Kedatangan orang nomor satu di Indonesia ini dalam rangka meninjau dan meresmiskan sejumlah infrastuktur di Sumatera Utara

Presiden dalam kunjungannya didampingi Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono, Sekretaris Militer Presiden Marsda TNI M. Tonny Harjono, Komandan Paspampres Mayjen TNI Tri Budi Utomo, dan Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin.

Selain Kapolda Sumut, Gubernur Sumut Eddy Rahmayadi dan Pangdam I/BB Mayjen TNI. Hasanuddin, S.I.P., M.M tampak hadir menyambut kedatangan Presiden

Setibanya di Bandar Udara Internasional Silangit, Kabupaten Tapanuli Utara, Presiden melanjutkan perjalanan menuju Kabupaten Toba untuk meninjau dan meresmikan jalan bypass Balige.(021)

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Penerima Manfaat MBG di Sumut Capai 930 Ribu orang, Pemprov Sumut Perkuat Sertifikasi dan Monitoring Dapur Gizi

MEDAN – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Sumatera Utara (Sumut) sudah berjalan dengan jumlah penerima manfaat sebanyak 930 ribu orang, yang dilayani oleh...

Pasca PON, Sumut Jadi Pelopor Pengelolaan Venue Olahraga dengan Sistem BLUD

MEDAN - Kepala Dinas Kepemudaan dan Keolahragaan (Dispora) Sumatera Utara (Sumut) M Mahfullah Pratama Daulay telah menyiapkan langkah strategis untuk mengoptimalkan kawasan olahraga milik...

Bupati Karo Hadir Launching UHC Prioritas di Sumut

Deli Serdang – Bupati Karo Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG., M.Kes., menghadiri kegiatan Launching Universal Health Coverage (UHC) Prioritas yang dipimpin...

Tiga Pendekar Muaythai Jabar Buru Gelar Dunia di Bangkok!

JAKARTA — Tiga petarung muaythai asal Jawa Barat resmi diberangkatkan menuju Bangkok, Thailand, pada Selasa, 23 September 2025. Mereka adalah Redho Rocky, Syakira, dan...

Debut Internasional Redho, Indonesia Siap Bangga!

BANGKOK — Malam Jumat (3/10) nanti bakal panas membara! Organisasi bela diri terbesar di dunia, ONE Championship, balik lagi ke Ibukota Thailand untuk menggelar...