Kamis, Juli 10, 2025
spot_img

Ini Nama 19 Pelaksana Jabatan Kepala Desa Kecamatan Natal yang Telah Sertijab dan Terima SK

Neracanews | Mandailing Natal – Sesuai dengan keputusan Bupati, Berikut 19 nama-nama Pelaksana Jabatan (PJ) kepala desa di Kecamatan Natal, Kabupaten Mandailing Natal yang terima Surat Keputusan (SK) hari ini Selasa, 14/03/2023 di aula kantor Camat Natal.

Penyerahan Surat Keputusan (SK) ini diserahkan Camat Natal dan disaksikan seluruh Forum komunikasi pimpinan kecamatan (Forkopimcam) dinatal

1.Desa Sikara kara 1 di jabat oleh Pitoko Gatot Suyoko.
2.Desa Tunas Karya dijabat Isran nst.
3.Desa Sukamaju dijabat Rasidin
4.Desa Sikara kara II dijabat oleh Hendra
5.Desa Rukun Jaya dijabat oleh Kadwan
6.desa Sikara kara III dijabat oleh Rusdan Ichsan.

7.Desa Taluk dijabat oleh Ali Usman.
8.Desa Sasaran dijabat oleh Iskandar muda.
9.Desa Panggautan dijabat oleh Masniati.
10.Desa Pasar III dijabat oleh Ahyar.
11.Desa Setia karya dijabat oleh Darma Husni nst.

  1. Desa Pasar V Nanni Sahrani Ritonga.
    13.Desa Pasar VI dijabat oleh Isdardi.
    14.Desa Bondakase dijabat oleh Ratna Sari.
    15.Desa Tegalsari dijabat oleh Musyaropah.
    16.Desa Sinunukan 5 dijabat oleh Eva Santi.

  2. Desa Balimbing dijabat oleh Safran.

  3. Desa Sikara kara dijabat oleh Lina sagita.
  4. Desa Perkebunan dijabat oleh Erlina Sembiring.

Hal ini disampaikan Camat Natal (Ali Sahbana) di sela-sela waktunya kepada Neracanews.com saat dijumpai dirumah dinasnya. (Hem Surbakti)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Bupati dan Wabup Sergai Terima Kunker Anggota DPRD Sumut Dapil IV, Bahas Pembangunan Jalan

Bertempat di ruang rapat Gedung Kantor Bupati Serdang Bedagai (Sergai) di Sei Rampah, Rabu (9/7/2025), Bupati Darma Wijaya didampingi Wabup Adlin Tambunan menerima kunjungan...

Tri Dharma Perguruan Tinggi, Pemerintah Kabupaten Humbahas Jalin Kerjasama Dengan UNITA

Humbahas (Neracanews) - Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) jalin kerjasama dengan UNITA (Universitas Sisingamangaraja XII Tapanuli) tentang Penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Rabu 9...

Wali Kota Medan Buka Peluang Investasi Pemanfaatan Gedung Eks Perisai Plaza

Wali Kota Medan Rico Tri Putra Bayu Waas membuka peluang investasi bagi para investor yang ingin memanfaatkan gedung Eks Perisai Plaza. Hal tersebut disampaikan Rico...

Ketua dan Wakil Ketua Dekranasda Kabupaten Asahan Ikuti Semarak HUT Ke-45 Dekranas

Semarak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-45 Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) resmi digelar di BSCC Dome Balikpapan, Kalimantan Timur, pada 9–11 Juli 2025. Agenda ini...

Wakil Bupati Asahan Buka Rakor TRC PB, Tegaskan Kesiapsiagaan Hadapi Bencana

Pemerintah Kabupaten Asahan menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Tim Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana (TRC PB) Kabupaten Asahan di Aula Kenanga Kantor Bupati Asahan pada Rabu...