Kamis, Januari 22, 2026
spot_img

Gudang Penyimpanan Ballpres Import di Komplek Megapark di Grebek Polrestabes Medan

Neracanews | Medan – Sebuah ruko yang terletak Di kawasan komplek mega park didatangi beberapa oknum anggota unit ekonomi satreskrim polrestabes medan 09/04/2022, diduga kuat ruko tersebut menjadi tempat penyimpanan ballpress import.

Menurut Informasi yang di dapat awak media dilapangan, anggota unit ekonomi satrekrim polrestabes medan di bawah pimpinan anggota berinisial S datang sekitar pukul 12.00 wib menaiki mobil kijang lama dan langsung masuk kedalam ruko tersebut, ketika awak media akan masuk ke dalam lokasi di halangi oleh beberapa orang anggota tersebut.

Setelah kurang lebih satu jam, anggota polisi kluar dari dalam ruko, begitu awak media mengkonfirmasi kepada salah satu anggota polisi berinisial S yang di sebut sebagai katim terkait barang falam ruko tersebut, beliau hanya mengatakan ” iya bang itu pakaian dari luar, selanjutnya kita akan panggil pemilik nya ke polrestabes medan”.

Adanya kejanggalan dalam penggrebekan yang di pantau langsung oleh awak wartawan adalah saat penggrebekan mereka tidak membawa satupun barabg bukti, padahal di dalam ruko tersebut ada ratusan ballpres masih terbungkus dan di anggap bisa di bawa sebagai barang bukti.

Ketika di konfirmasi kepada anggota satreskrim polrestabes medan unit ekonomi berinisial S, Ia hanya menjawab ” ia bang, belum ada kabar perkembangan dari penyidik” , namun berulang kali di konfirmasi hanya itu saja jawaban yang di terima.

Terkait tidak adanya perkembangan informasi dari pihak anggota berinisial S, awak media mencoba mengkonfirmasi langsung ke kasat reskrim polrestabes medan saat Kompol Firdaus menjabat, namun kasat tidak membalas pesan singkat dari wartawan dan juga tidak mengangkat telepon dari wartawan.(021)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Oknum ASN di Inhu Kembali Ditangkap Gara-gara Narkoba Bersama Rekannya

INHU - Dunia kepegawaian di Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Provinsi Riau kembali tercoreng. Setelah sebelumnya seorang oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Dinas PU...

Kapal Rumah Sakit Apung DPP PDI-P Memberikan Pelayanan Kesehatan di Tapteng Empat Hari Kedepan

Tapanuli Tengah Sarudik (Neracanews) - Bentuk kepedulian bagi korban bencana yang terjadi pada 25 November 2025, Partai Berlambangkan Banteng Bermocong Putih PDI-Perjuangan Tiba di...

Pemprov Sumut Terus Sempurnakan Program Berobat Gratis, Buka Layanan Aduan Kesehatan 24 Jam

MEDAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) terus meningkatkan pelayanan Program Berobat Gratis (PROBIS). Program ini merupakan salah satu Program Hasil Terbaik Cepat...

100 % Sekolah di Sumut Kini Teraliri Listrik dan Internet

MEDAN – Seluruh Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), dan Sekolah Luar Biasa (SLB) di Sumatera Utara (Sumut) yang berada di bawah...

Jalan Lapen di Desa Pantis Taput Cepat Rusak, Diduga Tak Sesuai Spesifikasi

Taput | (Neracanews) – Jalan Lapis Penetrasi (Lapen) di Desa Pantis Kecamatan Pahae Julu, Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), yang baru selesai dibangun pada Desember...