Kamis, Januari 29, 2026
spot_img

Centeng PT UND Libas Pencuri Sawit Dengan Parang

Suka Makmue | Neraca News- Seorang warga Seumayam Inisial YD (35) menjadi korban pembacokan di kebun PT UND di desa Lamie (gagak) kecamatan Darul Makmur kabupaten Nagan Raya, Senin 06 Maret 2023.

Kini korban di bawa rumah sakit SIM Ujung patihah di kecamatan Kuala Kabupaten Nagan Raya.

Menurut keterangan dari ketua DPC FTA kabupaten Nagan Raya Gunawan bahwa kejadian pembacokan di kebun PT UND milik Mantan Bupati, Korban inisial YD (35) merupakan warga Seumayam, YD dilibas dengan parang (senjata tajam) oleh centeng kebun PT UND saat sedang melakukan pencurian sawit panen tersebut,” Kata Ketua DPC FTA kabupaten Nagan Raya Gunawan pada neracanews.com

Informasi awal dari warga bahwa semalam ada kejadian di sekitar desa Krueng Hitam kecamatan Tadu Raya, adanya pencurian sawit panen di PT UND dilibas dengan parang korban pada semalam langsung dilarikan ke puskesmas Alue Bilie Kecamatan Darul Makmur disebabkan luka parah,kejadian di perbatasan kecamata Darul Makmur dengan kecamatan Tadu Raya kabupaten Nagan Raya, Terang warga yang tak mau di tulis namanya di media. (Dani S)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Data BNBA Kerusakan Rumah Bencana Hidromet Tapanuli Utara 2025 Difinalkan 486 Unit Rumah Diverifikasi

Taput (Neracanews) – Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara telah menyelesaikan proses verifikasi dan validasi serta menentukan data akhir ‘By Name By Address’ (BNBA) untuk rumah...

Bangun Infrastruktur Terintegrasi, Pemprov Sumut Gelontorkan Rp1,9 Triliun

MEDAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) menganggarkan dana sebesar Rp1,9 triliun untuk pembangunan infrastruktur pada tahun 2026. Hal tersebut diungkapkan Dinas Pekerjaan...

Pemkab Asahan Raih Penghargaan UHC 2026 Kategori Madya

Kisaran, 27 Januari 2026 — Pemerintah Kabupaten Asahan kembali menorehkan prestasi di tingkat nasional dengan menerima Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Tahun 2026 Kategori...

HUT ke-18 BNPB Diraik Secara Sederhana di Taput, 40 Unit Huntara Hampir Rampung

Taput (Neracanews) | Wakil Bupati Tapanuli Utara Dr. Deni Parlindungan Lumbantoruan, M.Eng., bersama Direktur Sistem Penanggulangan Bencana BNPB Agus Wibowo didampingi Asisten Perekonomian dan...

Terungkap Fakta, Pengawas Waterpark Hotel Pia Tidak Memiliki Sertifikat Keahlian

Tapanuli Tengah Pandan (Neracanews) – Korban meninggal bocah berusia 6 tahun tenggelam di Waterpark Hotel Pia Pandan kian terkuak. Temuan fakta terbaru mengungkap bahwa...