Kamis, Januari 22, 2026
spot_img

Api Mengamuk Lalap Rumah dan Toko di Sinunukan III

Neracanews | Mandailing Natal – Rumah dan toko warga Sinunukan III di lalap sijago merah yang di duga berasal dari konsleting Listrik dari rumah warga kamis 16 Nov 23 sekitar jam 11.00 Wib Di Desa Sinunkan 3 Kec.Sinunukan Kab.Mandailing Natal (Sumut)

Rumah Warga yang terbuat dari papan dan triplek semua nya hangus dan tidak meninggalkan sisa, sedangkan rumah warga yang terbuat dari semen beton tidak begitu parah terbakarnya

hampir seluruh blok jalur perumahan terbakar karena jaraknya begitu dekat hanya berbatas dengan dinding toko dan rumah

Jalan Lintas sinunukan Batahan Macet total karena kobaran api sangat dekat dengan jalan sehingga Warga di larang untuk melewati takut terjadi yang tidak di inginkan

Kobaran api begitu cepat menyambar rumah yang bersebelahan hanya hitungan menit rumah yang terbuat dari papan triplek hangus jadi arang

Warga beramai-ramai menyelamatkan isi dan barang yang ada di dalam rumah dan toko yang belum di sambar api

Dari pantawan awak media di lokasi kebakaran tidak ada korban jiwa penghuni rumah dan toko masih bisa menyelamatkan diri dan akibat peristiwa kebakaran ini kerugian korban masih belum bisa di perkirakan

Diwaktu kebakaran Warga tidak bisa apa-apa karena air begitu susah dan hanya bisa membantu menyelamatkan barang yang ada di dalam rumah dan toko, apalagi disaat terjadi kebakaran cuaca begitu panas sehingga kobaran api semakin membesar. (Hem Surbakti)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Kapal Rumah Sakit Apung DPP PDI-P Memberikan Pelayanan Kesehatan di Tapteng Empat Hari Kedepan

Tapanuli Tengah Sarudik (Neracanews) - Bentuk kepedulian bagi korban bencana yang terjadi pada 25 November 2025, Partai Berlambangkan Banteng Bermocong Putih PDI-Perjuangan Tiba di...

Pemprov Sumut Terus Sempurnakan Program Berobat Gratis, Buka Layanan Aduan Kesehatan 24 Jam

MEDAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) terus meningkatkan pelayanan Program Berobat Gratis (PROBIS). Program ini merupakan salah satu Program Hasil Terbaik Cepat...

100 % Sekolah di Sumut Kini Teraliri Listrik dan Internet

MEDAN – Seluruh Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), dan Sekolah Luar Biasa (SLB) di Sumatera Utara (Sumut) yang berada di bawah...

Jalan Lapen di Desa Pantis Taput Cepat Rusak, Diduga Tak Sesuai Spesifikasi

Taput | (Neracanews) – Jalan Lapis Penetrasi (Lapen) di Desa Pantis Kecamatan Pahae Julu, Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), yang baru selesai dibangun pada Desember...

Pemda Taput Distribusikan 60 Unit Genset Untuk Desa Torhonas dan Pardomuan Nauli

  Tapanuli Utara - Warga Desa Torhonas, Kecamatan Adiankoting, mengucapkan terimakasih kepada Pemerintah daerah Tapanuli Utara (Pemda Taput), yang telah memberikan perhatian dengan menyalurkan Genset...