Kamis, November 13, 2025
spot_img

Oknum Anggota Kodam l/BB Diduga Terima Setoran Dari Lokasi Judi Tembak Ikan

Neracanews | MEDAN – Oknum anggota Pangdam l/BB diduga menerima upeti dari lokasi judi tembak ikan yang menyedot uang warga.

Menurut sumber, pria yang dikenal dengan panggilan Bang Arjun sering datang lokasi untuk mengutip hasil keuntungan dari meja tembak ikan.

Hal itu diperkuat dengan bukti dirinya yang sedang berada dilokasi judi tembak ikan dan menghitung duit keuntungan berbisnis ilegal.

“Dia ngutip uang judi tembak ikan itu,” jelas sumber yang namanya tidak ingin dituliskan.

Terpisah, Oknum anggota Kodam l/BB saat dikonfirmasi mengatakan

“Yang bilang siapa pak..saya gak tau yang begituan, Intinya saya gak ada menerima begituan…itu la tanggapan saya, itu semua tidak benar pak,” tegas Arjun.(021)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Kebakaran Rumah Hakim Khamozaro “Masih Misteri” LBH Medan Desak Polisi

Medan - Sepekan peristiwa kebakaran rumah Hakim Pengadilan Negeri Medan, Khamozaro Waruwu, pada 4 November 2025 di Komplek Taman Harapan Indah, Medan Selayang. Hingga...

Atasi Persoalan Sampah di Sumut, Proyek Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik Dimulai 2026

MEDAN – Proyek Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik (PSEL) mulai di Provinsi Sumatera Utara (Sumut) dimulai tahun 2026. PSEL yang rencananya berlokasi di Kota...

Diikuti 10 Negara, Sumut Siap Jadi Tuan Rumah dan Sukseskan Kejuaraan Atletik Asia Tenggara 2025

MEDAN – Provinsi Sumatera Utara (Sumut) siap menjadi tuan rumah penyelenggaraan Kejuaraan Atletik Asia Tenggara U18 dan U20 ke-17 atau The 17th SEA U18...

Bupati Asahan Tekankan Pentingnya Peran Wartawan sebagai Penyeimbang Informasi Publik

Medan — Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si., menegaskan bahwa wartawan memiliki peran strategis sebagai penyeimbang informasi publik di era digital yang penuh...

HUT ke-14 Partai Nasdem, Wujudkan Semangat Kolaborasi untuk Asahan Maju

Kisaran — Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-14 Partai Nasdem di Kantor DPD Partai Nasdem Kabupaten Asahan, Jalan Jati No. 5A, Kisaran Barat, berlangsung...