Kamis, April 17, 2025
spot_img

Bupati Karo Cory Sebayang Hadiri Kebaktian Memasuki Rumah Baru Sekretaris PAC IPK Kabanjahe

Karo – Bupati Karo Cory Sriwati br Sebayang hadiri acara kebaktian syukur – buka kunci rumah baru keluarga Ian Fredy Ginting Munthe Amd, (Can) SH (Sekretaris PAC IPK Kabanjahe dan Pengurus DPC Koswari Kab Karo, bertempat di Jl. Desa Singa Gg.Melati 7 Lorong 2, Simpang Singa, Kelurahan Laucimba, Kecamatan Kabanjahe, Kamis (5/01/2023).

Acara syukuran rumah baru di awali dengan acara kebaktian dan dilanjutkan dengan ucapan syukur dari para tamu undangan, makan bersama serta hiburan Gendang keyboard Karo.

Bupati Karo Cory Sriwati br Sebayang mengatakan selamat dan sukses memasuki rumah baru, semoga semakin sukses kedepannya, keluarga pun sehat selalu, takut akan Tuhan agar keluarga ini selalu dalam lindungan Tuhan ucapnya di dampingi Mulianta TariganTetap Ginting Kesbangpollinmas, Leo Surbakti Kabag Humas Protokol, Mulianta Tarigan S. Sos Asisten Administrasi Umum, Sanusi Sembiring Camat Kabanjahe, Karutan Kabanjahe Candra Syahputra, Camat Dolat Rayat Junaidi Sembiring, Kabag Umum Hotman Berahmana, Kasi Sarana Prasarana RSU Ahmad Syahputra Perangin angin, Perwakilan Dinas Perhubungan Kab Karo,

Ketua DPD IPK Karo yang juga Ketua Koswari Kab.Karo mengucapkan selamat sukses dalam memasuki rumah baru semoga selalu dalam lindungan Tuhan Yang Maha Esa Ucapnya.

Ian Fredy Ginting menyampaikan terima Kasih kepada Keluarga Besar Ginting Munthe dan Milala, Keluarga Besar DPD IPK Karo, Satgas Inti IPK Karo, Sapma IPK karo, Pemda Karo, dan seluruh tamu undangan yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, semoga Tuhan Yesus yang membalas semua yang turut mendoakan dan mendukung acara buka kunci Rumah Baru kami ucapnya terharu.

Turut hadir Ketua Harian DPD IPK Karo Abner Celle Kembaren, Keluarga Besar PAC IPK Kabanjahe Ketua Alben GM, PAC IPK Simpang Empat, Ketua KNPI Kab Karo Alvi Anbri, Direktur LBH DPD IPK Karo Jesaya Pulungan SH, Satgas IPK Karo Erwin Milala, Sapma IPK Karo Anugerah Kacaribu, SPSI Kabupaten Karo Abel GM, Anggota DPRD Karo Rehulina br Tarigan, Kalapas Kabanjahe Syahputra, Pengurus IPK Kecamatan beserta Pengurus IPK Ranting dan Ranting Khusus, DPC Koswari ( Korps Senior Wartawan Republil Indonesia) Kab Karo, Syahri Ginting kepala UPT Dinas Sosial Provinsi RS Kusta Lau Simomo serta rekan dan keluarga. (Afs)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Sidak Pasar Inpres Kisaran, Wakil Bupati Asahan Minta Pedagang Tidak Gunakan Ruas Jalan

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP meminta kepada para pedagang kaki lima yang berjualan di sepanjang Pasar Inpres Kisaran untuk tidak menggunakan ruas jalan...

Pemerintah Kabupaten Asahan Akan Tindak Tegas ASN Yang Gunakan Narkoba

Pemerintah Kabupaten Asahan akan memberikan sanksi tegas kepada ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan yang ketangkap dan terbukti menggunakan narkoba. Hal ini disampaikan oleh...

Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel di Kecamatan Kota Kisaran Barat

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP memimpin apel gabungan di Kecamatan Kota Kisaran Barat, Rabu (16/04/2025). Pada apel ini Wakil Bupati Asahan menekankan kepada...

Majelis Ta’lim Muslimah Dambaan Perbaungan Gelar Pengajian dan Santunan Anak Yatim

Perbaungan – Pengajian Majelis Ta’lim Muslimah Dambaan (MTMD) Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) kembali dilaksanakan pada Selasa, 15 April 2025, di Lapangan Sepak Bola Pematang...

HBB Minta Polda Sumut Profesional Tangani Gelar Perkara Khusus Eks Karyawan PT Fiberstar

MEDAN – Organisasi kemasyarakatan Horas Bangso Batak (HBB) mendesak Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Polda Sumut) untuk melaksanakan Gelar Perkara Khusus (GPK) secara jujur, profesional,...