Kamis, Januari 29, 2026
spot_img

Beri Pengamanan Tempat Wisata, Kapolsek Natal Siapkan Pos Pengamanan di Lokasi Wisata Pantai

Neracanews | Mandailing Natal – Dalam rangka menghadirkan rasa aman dan nyaman dalam setiap kegiatan masyarakat, anggota Polsek Natal Polres Mandailing Natal melaksanakan pengamanan di Lokasi Wisata Pantai Kapling Desa Panggautan Kecamatan Natal Kabupaten Mandailing Natal, Jum’at 06 Mei 2022.

Kapolsek Natal AKP. Ayub mengatakan, di wilayah kecamatan natal ada beberapa lokasi wisata yang selalu ramai dikunjungi oleh warga masyarakat untuk menghabiskan waktu libur Idul Fitri bersama keluarga baik itu wisata pantai dan beberapa tempat wisata lainnya.

Kunjungan wisatawan masa libur Lebaran Idul Fitri di sepanjang pantai kapling sampai ke pulau karo desa sundutan tigo, untuk itu Kapolsek Natal menempatkan personilnya di lokasi wisata Pantai Kapling karena lokasi pantai kapling posisinya tepat di tengah-tengah dan memiliki garis pantai yang terpanjang.

Personil dari Polsek Natal Polres Mandailing Natal berpatroli dan Porkofimcam Natal dalam pengamanan tersebut.

Pengamanan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat yang sedang mengisi waktu libur Idul Fitri 1443 H bersama sanak saudara, teman di tempat-tempat wisata yang ada diwilayah Kecamatan Natal agar situasi kamtibmas tetap terjaga aman dan kondusif.

Bagi masyarakat pengunjung yang hendak berlibur di tempat wisata yang ada di kecamatan natal agar tetap meningkatkan disiplin dalam penerapan Protokol Kesehatan, agar dalam menjalani hiburan lebaran semakin aman dan nyaman serta perhatikan barang bawaan / barang berharga anda pastikan ada ditempat yang aman, serta tetap patuhi himbauan serta larangan dari panitia tempat wisata dan kepada orang tua agar selalu waspada dan mengawasi anak-anak agar tidak jauh mandi dari tepi pantai” Imbau Kapolsek. (Hem Surbakti)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Bangun Infrastruktur Terintegrasi, Pemprov Sumut Gelontorkan Rp1,9 Triliun

MEDAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) menganggarkan dana sebesar Rp1,9 triliun untuk pembangunan infrastruktur pada tahun 2026. Hal tersebut diungkapkan Dinas Pekerjaan...

Pemkab Asahan Raih Penghargaan UHC 2026 Kategori Madya

Kisaran, 27 Januari 2026 — Pemerintah Kabupaten Asahan kembali menorehkan prestasi di tingkat nasional dengan menerima Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Tahun 2026 Kategori...

HUT ke-18 BNPB Diraik Secara Sederhana di Taput, 40 Unit Huntara Hampir Rampung

Taput (Neracanews) | Wakil Bupati Tapanuli Utara Dr. Deni Parlindungan Lumbantoruan, M.Eng., bersama Direktur Sistem Penanggulangan Bencana BNPB Agus Wibowo didampingi Asisten Perekonomian dan...

Terungkap Fakta, Pengawas Waterpark Hotel Pia Tidak Memiliki Sertifikat Keahlian

Tapanuli Tengah Pandan (Neracanews) – Korban meninggal bocah berusia 6 tahun tenggelam di Waterpark Hotel Pia Pandan kian terkuak. Temuan fakta terbaru mengungkap bahwa...

Masinton Nahkodai DPC PDI-Perjuangan Tapanuli Tengah Priode 2025-2030

Tapanuli Tengah Pandan (Neracanews) - Melalui Konfrensi Cabang (Kofercab) PDI- Perjuangan Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng), Sumatera Utara (Sumut) yang digelar di Hotel Hasian, Masinton...