Kamis, Januari 22, 2026
spot_img

Wakil Bupati Karo Theopilus Ginting Lepaskan Pawai Pemuda dan Pelajar

Karo- Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting lepas Pawai keliling kota Kabanjahe mulai dari Halaman Kantor Bupati Karo, Jalan Jamin Ginting Kabanjahe yang diikuti 800-an pemuda/pelajar kota Kabanjahe dan ambil garis finish di Gereja GBKP Simpang enam Kabanjahe, dengan memgitari empat kilometer jalan umum, Jumat (15/07/2022)

Kepala Kantor Kemenag Karo, Dr Mustapid melalui Kepala Urusan Pendidikan Agama Kristen, Drs Rasden Boangmanalu,MA selaku pelaksana kegiatan dalam Sambutannya mengatakan aplikasi sangat penting atas terlaksananya kegiatan ini walaupun baru kali dilakukan sangat antusias dari peserta pemuda gereja dan pelajar nasrani.

Lanjutnya Rasden, pelaksanaan ibadah berupa pawai dan KKR di Gedung GBKP Simpang enam Kabanjahe.

Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting, mengatakan, kegiatan ini sangat bermanfaat bagi warga masyarakat Tanah Karo untuk memuliakan Tuhan Allah, di Bumi Turang yang dikenal kuat dengan adat dan budaya timur
Wabup Karo, Theopilus Ginting dalam sambutannya, mengatakan, kegiatan ini Sangat bermanfaat bagi warga masyarakat Tanah Karo untuk memuliakan Tuhan Allah di Bumi Turang yang dikenal kuat dan budaya timur.

“Dengan ibadah ini, para pemuda dan pelajar semakin taat, setia, tulus dan rendah hati, serta hidup dengan semangat dan rajin belajar menggapai cita-cita setinggi langit,” ujar Theopilus, Jumat (15/07/2022).

“Dengan ibadah ini, para pemuda dan pelajar semakin taat, setia, tulus dan rendah hati, serta hidup berdampat dengan semangat dan rajin belajar, menggapai cita-cita setinggi langit,” ujar Theopilus.

Walau dari awal pawai sudah diguyur hujan ringan, selama dalam perjalanan pawai, tidak mengurangi semangat atau membuat para peserta dari generasi penerus bangsa memuji Tuhan Allah dalam lantunan lagu rohani yang didukung alat pengeras suara dalam mobil bak terbuka dari barisan depan pawai, sampai menuju gedung gereja GBKP Simpang enam Kabanjahe dan dilanjut ibadah bersama. (Afs)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Oknum ASN di Inhu Kembali Ditangkap Gara-gara Narkoba Bersama Rekannya

INHU - Dunia kepegawaian di Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Provinsi Riau kembali tercoreng. Setelah sebelumnya seorang oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Dinas PU...

Kapal Rumah Sakit Apung DPP PDI-P Memberikan Pelayanan Kesehatan di Tapteng Empat Hari Kedepan

Tapanuli Tengah Sarudik (Neracanews) - Bentuk kepedulian bagi korban bencana yang terjadi pada 25 November 2025, Partai Berlambangkan Banteng Bermocong Putih PDI-Perjuangan Tiba di...

Pemprov Sumut Terus Sempurnakan Program Berobat Gratis, Buka Layanan Aduan Kesehatan 24 Jam

MEDAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) terus meningkatkan pelayanan Program Berobat Gratis (PROBIS). Program ini merupakan salah satu Program Hasil Terbaik Cepat...

100 % Sekolah di Sumut Kini Teraliri Listrik dan Internet

MEDAN – Seluruh Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), dan Sekolah Luar Biasa (SLB) di Sumatera Utara (Sumut) yang berada di bawah...

Jalan Lapen di Desa Pantis Taput Cepat Rusak, Diduga Tak Sesuai Spesifikasi

Taput | (Neracanews) – Jalan Lapis Penetrasi (Lapen) di Desa Pantis Kecamatan Pahae Julu, Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), yang baru selesai dibangun pada Desember...