Kamis, April 24, 2025
spot_img

LSM Pemantau Kinerja Republik Indonesia Provinsi Riau Lakukan Konsolidasi

PEKANBARU- DPD LSM Pemantau Kinerja Republik Indonesia (PJRI) Provinsi Riau lakukan konsolidasi dan silaturahmi bersama DPC yang ada di Riau, Sabtu (28/05/2022) di kantor sekretariat DPD LSM PJRI, Jalan Pattimura, Kecamatan Sail, Kota Pekanbaru Riau.

Pembahasan konsolidasi tersebut guna membangun kekeluargaan yang harmonis sesama dalam satu Lembaga, sehingga bisa saling mendukung dan memberi motivasi satu dengan yang lain.

Dalam pertemuan tersebut di hadiri 6 DPC, seperti DPC Kabupaten Dumai, Siak , Pelalawan, Kuansing, Kampar, Rokan Hulu, dan masing masing Ketua Jajaran membawa anggota masing masing terkecuali ketua DPC Kota Dumai hanya hadir sendiri.

“Kami juga berharap jajaran DPD PJRI supaya memberi perhatian dan pandangan pandangan bagi kami DPC se Riau, “Ucap Sutikno, ketua DPC Siak.

Tambah Ketua DPC Kampar, DL. Gultom, “Banyak pengalaman dalam memantau dan mengawasi kinerja pemerintahan di kabupaten Kampar, bahkan sering di perhadapkan dengan pihak ke tiga sebagai backing proyek pemerintah.

Memantau dan mengawasi penggunaan dana desa di kabupaten Kampar, penyelewengan dana desa, banyak hal yang kami dapatkan tak segan-segan juga kita di benturkan dengan ormas dan backing-backing proyek Pemerintah, maka kami dari DPC Kampar mohon bagaimana kita bisa lebih kuat dan kompak, “Harapnya.

Sementara itu sekretaris DPD PJRI Riau, Suriani Siboro mengatakan, “Kami akan segera menerbitkan SK bagi DPC yang sudah terbentuk dan yang sudah habis masa jabatannya akan kita terbitkan yang baru tapi harus mengajukan surat perobahan atau surat pengajuan penerbitan SK baru bagi setiap DPC atau calon DPC se Riau dan semua DPC silahkan membenahi struktur organisasi di daerah atau DPC, “Ucapnya.

Lanjutnya. “Kita harus tertib administrasi dan membenahi struktur yang sudah tidak aktif silahkan buat pengajuan perubahan struktur, demi untuk kelancaran kegiatan dan perkembangan organisasi kita” akhir Suriani. (Red)

Sumber DPD PJRI Riau

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Ini Perkembangan Informasi Terkini Coretax DJP

Sehubungan dengan implementasi aplikasi administrasi perpajakan Direktorat Jenderal Pajak (Coretax DJP), relis yang diterima awak media, Rabu (23/4/2025) dengan ini disampaikan pembaruan sistem informasi...

Propam Polda Sumut Tegaskan Komitmen Penegakan Kode Etik Polri dalam Dialog Interaktif Halo Polisi di RRI Medan

Medan – Kepolisian Daerah Sumatera Utara melalui Bidang Profesi dan Pengamanan (Bid Propam) kembali menegaskan komitmennya dalam menegakkan Kode Etik Kepolisian Republik Indonesia. Komitmen...

Serahkan SK Pengangkatan 529 CPNS Pemko Medan, Rico Waas: Jaga Diri Tetap Tidak Ternoda Permasalahan

Medan - Wali Kota Medan Rico Tri Putra Bayu Waas menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pengangkatan 529 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemko Medan, Rabu...

Sempat Naik Rp 23 Ribu Harga Emas Antam Turun Per Hari Ini

Harga emas Antam mendadak turun drastis pagi ini. Padahal, harga emas Antam sempat naik Rp 23 ribu per gram pagi ini. Berdasarkan data dari Butik...

Anda Harus Tahu 10 Gejala Awal Gagal Ginjal yang Perlu Diperhatikan

Gejala awal gagal ginjal sering kali tampak ringan, sehingga banyak orang baru menyadarinya ketika kondisi sudah memburuk. Jika sudah parah, gagal ginjal akan sulit...