Kamis, November 13, 2025
spot_img

Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Pesta Tahunan dan Tinjau Jalan Alternatif

Karo – Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang menghadiri acara kerja tahun di Dusun Gurisen dan Dusun Juma Padang, Desa Sarimanis Kecamatan Barusjahe,Kabupaten Karo, Sabtu (13/05/2023) malam.

Pada hari yang sama sebelumnya juga Bupati Karo didampingi Kepala PUTR Kabupaten Karo, Edward Pontianus Sinulingga, ST, Kadis Lingkungan Hidup, Radius Tarigan, ST dan Kadis Kominfo, Frans Leonardo Surbakti,  S.STP meninjau Jalan Provinsi yang akan dibangun sebagai jalan alternatif dan juga sebagai rute distribusi logistik dari Kabupaten Karo menuju Kota Medan dan sekitarnya dikawasan Kecamatan Sibolangit.

Total jalur alternatif via Kutalimbaru ini sekitar 55,87 Km, lebih pendek dari jalur utama (jalan nasional) 76 Km. Selain itu, jalur ini juga lebih landai dari jalan nasional, sehingga akan mempercepat waktu tempuh antara Medan-Berastagi.

Hal ini disampaikan oleh Kadis Kominfo Frans Leonardo Surbakti, Selasa (16/05) kepada wartawan.

Turut juga dihadiri Wakil ketua DPRD Karo Davit Kristian Sitepu, jajaran OPD pemkab Karo terkait, dan ratusan masyarakat.(AS)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Kebakaran Rumah Hakim Khamozaro “Masih Misteri” LBH Medan Desak Polisi

Medan - Sepekan peristiwa kebakaran rumah Hakim Pengadilan Negeri Medan, Khamozaro Waruwu, pada 4 November 2025 di Komplek Taman Harapan Indah, Medan Selayang. Hingga...

Atasi Persoalan Sampah di Sumut, Proyek Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik Dimulai 2026

MEDAN – Proyek Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik (PSEL) mulai di Provinsi Sumatera Utara (Sumut) dimulai tahun 2026. PSEL yang rencananya berlokasi di Kota...

Diikuti 10 Negara, Sumut Siap Jadi Tuan Rumah dan Sukseskan Kejuaraan Atletik Asia Tenggara 2025

MEDAN – Provinsi Sumatera Utara (Sumut) siap menjadi tuan rumah penyelenggaraan Kejuaraan Atletik Asia Tenggara U18 dan U20 ke-17 atau The 17th SEA U18...

Bupati Asahan Tekankan Pentingnya Peran Wartawan sebagai Penyeimbang Informasi Publik

Medan — Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si., menegaskan bahwa wartawan memiliki peran strategis sebagai penyeimbang informasi publik di era digital yang penuh...

HUT ke-14 Partai Nasdem, Wujudkan Semangat Kolaborasi untuk Asahan Maju

Kisaran — Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-14 Partai Nasdem di Kantor DPD Partai Nasdem Kabupaten Asahan, Jalan Jati No. 5A, Kisaran Barat, berlangsung...