Kamis, Januari 22, 2026
spot_img

Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Welcome Dinner Peringatan HPN

Karo – Usai menghadiri acara puncak Hari Pers Nasional (HPN) 2023 dihadiri Presiden RI Joko Widodo, Menteri Koordinator Bidang Polhukam Mahfud MD, Menteri Kominfo Johnny G Plate, Panglima TNI Yudo Margono, Kapolri Listyo Sigit, Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, Ketua Dewan Pers Ninik Rahayu, Ketua PWI Atal S Depari, para kepala daerah se-Indonesia, pelajar, mahasiswa, serta para tamu undangan.

Selanjutnya, Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang didampingi Kadis Kominfo Frans Leonardo Surbakti.S.STP berkesempatan untuk mengikuti Welcome Diner peringatan HPN 2023 di Aula Tengku Rizal Nurdin, Medan, Kamis (9/2) malam yang juga dihadiri oleh Unsur Forkopimda Sumut, duta besar (Dubes) negara sahabat, bupati/walikota se-Sumut dan beberapa daerah Indonesia serta tokoh-tokoh pers Nasional.

Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang berharap kedepan Pers selalu menyajikan berita-berita dan informasi – informasi yang akurat dan aktual serta mendidik kepada masyarakat luas demi pembangunan Kabupaten Karo.

Sesuai dengan kata sambutan Presiden RI Joko Widodo mengingatkan pers mengenai pemberitaan yang bertanggung jawab. Pers sudah bebas, pemberitaan bisa dilakukan siapa saja.

Dalam acara Welcome Diner tersebut, sebagai bentuk empati, “Kami mendoakan masyarakat korban dari gempa di Turki-Suriah yang menyebabkan kerusakan parah di kedua negara tersebut,” Pungkas bupati singkat. (Afs)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Oknum ASN di Inhu Kembali Ditangkap Gara-gara Narkoba Bersama Rekannya

INHU - Dunia kepegawaian di Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Provinsi Riau kembali tercoreng. Setelah sebelumnya seorang oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Dinas PU...

Kapal Rumah Sakit Apung DPP PDI-P Memberikan Pelayanan Kesehatan di Tapteng Empat Hari Kedepan

Tapanuli Tengah Sarudik (Neracanews) - Bentuk kepedulian bagi korban bencana yang terjadi pada 25 November 2025, Partai Berlambangkan Banteng Bermocong Putih PDI-Perjuangan Tiba di...

Pemprov Sumut Terus Sempurnakan Program Berobat Gratis, Buka Layanan Aduan Kesehatan 24 Jam

MEDAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) terus meningkatkan pelayanan Program Berobat Gratis (PROBIS). Program ini merupakan salah satu Program Hasil Terbaik Cepat...

100 % Sekolah di Sumut Kini Teraliri Listrik dan Internet

MEDAN – Seluruh Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), dan Sekolah Luar Biasa (SLB) di Sumatera Utara (Sumut) yang berada di bawah...

Jalan Lapen di Desa Pantis Taput Cepat Rusak, Diduga Tak Sesuai Spesifikasi

Taput | (Neracanews) – Jalan Lapis Penetrasi (Lapen) di Desa Pantis Kecamatan Pahae Julu, Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), yang baru selesai dibangun pada Desember...