Kamis, November 13, 2025
spot_img

Wakil Bupati Karo Theopilus Ginting Hadiri Pameran Lukisan Metaphorical

Karo – Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting bersama Kapolres Tanah Karo, Wakapolres dan Kepala Dinas Pariwisata, Budaya, Pemuda dan Olahraga Munarta Ginting menghadiri pameran lukisan berjudul “METAPHORICAL” yang dibuat oleh Agus Prassethio, seorang seniman muda berbakat dari tanah Karo, menjadi salah satu bukti nyata dari kemampuan dan kreativitas para seniman Karo, Selasa (7/02/2023).

Agus Prassethio salah satu contoh yang baik bagi kita semua bahwa dengan usaha dan kerja keras, kita dapat mengejar mimpi dan membuktikan bahwa tidak pernah ada yang sia-sia.

Tentu saja sebagai pemerintah, kita harus memberi dukungan yang besar bagi para seniman muda. Kita harus memastikan bahwa mereka memiliki akses yang sama untuk mengembangkan bakat dan kreativitas mereka, serta memperoleh penghargaan dan pengakuan yang setara, jelasnya.

Sejak dahulu, perdapan dan seni berjalan beriringan.Seni menjadi wadah ekspresi dan refleksi dari sebiah kebudayaan.

“Semoga di masa depan, para seniman-seniman Karo bisa termotivasi untuk terus berkarya, berkembang dan mengembangkan bakat mereka,” Pungkasnya. (Afs)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Kebakaran Rumah Hakim Khamozaro “Masih Misteri” LBH Medan Desak Polisi

Medan - Sepekan peristiwa kebakaran rumah Hakim Pengadilan Negeri Medan, Khamozaro Waruwu, pada 4 November 2025 di Komplek Taman Harapan Indah, Medan Selayang. Hingga...

Atasi Persoalan Sampah di Sumut, Proyek Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik Dimulai 2026

MEDAN – Proyek Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik (PSEL) mulai di Provinsi Sumatera Utara (Sumut) dimulai tahun 2026. PSEL yang rencananya berlokasi di Kota...

Diikuti 10 Negara, Sumut Siap Jadi Tuan Rumah dan Sukseskan Kejuaraan Atletik Asia Tenggara 2025

MEDAN – Provinsi Sumatera Utara (Sumut) siap menjadi tuan rumah penyelenggaraan Kejuaraan Atletik Asia Tenggara U18 dan U20 ke-17 atau The 17th SEA U18...

Bupati Asahan Tekankan Pentingnya Peran Wartawan sebagai Penyeimbang Informasi Publik

Medan — Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si., menegaskan bahwa wartawan memiliki peran strategis sebagai penyeimbang informasi publik di era digital yang penuh...

HUT ke-14 Partai Nasdem, Wujudkan Semangat Kolaborasi untuk Asahan Maju

Kisaran — Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-14 Partai Nasdem di Kantor DPD Partai Nasdem Kabupaten Asahan, Jalan Jati No. 5A, Kisaran Barat, berlangsung...