Kamis, April 17, 2025
spot_img

Nenek Rohana Disambangi Bhabinkamtibmas Antar Sembako

Neracanews | Mandailing Natal – Bhabinkamtibmas Polsek Panyabungan Polres Mandailing Natal Bripka Fadli Hasyim melaksanakan kegiatan Jumat Barokah di Desa Pagaran Tonga Kecamatan Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal. Jum’at, (10/02/2023).

Dalam kegiatan tersebut Bripka Fadli Hasyim membagikan sembako beras dimana sumber pengambilannya dari sumbangan Personil Polres Mandailing Natal yang juga Program Pos Jubah (Polisi Sedekah Jum’at Berokah).

Menurut Bripka Fadli Hasyim bakti sosial yang diisi dengan penyaluran sembako tersebut merupakan salah satu bentuk kepedulian para personil Polres Mandailing Natal kepada masyarakat yang kurang mampu.

“Kali ini kita salurkan bantuan sosial berupa sembako kepada Nenek Rohana 65 Tahun, warga Desa Pagaran Tonga dimana beliau ini adalah masyarakat yang kurang mampu dikarenakan kesulitan ekonomi, dan juga Lansia”. Ucap Fadli Hasyim.

Nenek Rohana sangat bersyukur dan berterima kasih atas perhatian yang diberikan kepadanya, dan dia juga berharap agar kedepan polri semakin sukses dan jaya serta semakin cinta kepada masyarakat.

“terimakasih bapak polisi atas bantuannya, semoga bapak semakin sukses dan jaya serta semakin cinta kepada masyarakat”. Ungkap nenek 65 Tahun itu sambil meneteskan air mata. (Hem Surbakti)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Sidak Pasar Inpres Kisaran, Wakil Bupati Asahan Minta Pedagang Tidak Gunakan Ruas Jalan

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP meminta kepada para pedagang kaki lima yang berjualan di sepanjang Pasar Inpres Kisaran untuk tidak menggunakan ruas jalan...

Pemerintah Kabupaten Asahan Akan Tindak Tegas ASN Yang Gunakan Narkoba

Pemerintah Kabupaten Asahan akan memberikan sanksi tegas kepada ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan yang ketangkap dan terbukti menggunakan narkoba. Hal ini disampaikan oleh...

Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel di Kecamatan Kota Kisaran Barat

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP memimpin apel gabungan di Kecamatan Kota Kisaran Barat, Rabu (16/04/2025). Pada apel ini Wakil Bupati Asahan menekankan kepada...

Majelis Ta’lim Muslimah Dambaan Perbaungan Gelar Pengajian dan Santunan Anak Yatim

Perbaungan – Pengajian Majelis Ta’lim Muslimah Dambaan (MTMD) Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) kembali dilaksanakan pada Selasa, 15 April 2025, di Lapangan Sepak Bola Pematang...

HBB Minta Polda Sumut Profesional Tangani Gelar Perkara Khusus Eks Karyawan PT Fiberstar

MEDAN – Organisasi kemasyarakatan Horas Bangso Batak (HBB) mendesak Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Polda Sumut) untuk melaksanakan Gelar Perkara Khusus (GPK) secara jujur, profesional,...