Sabtu, April 26, 2025
spot_img

85% Kehadiran Siswa-Siswi SMPN 6 Kuala Di Hari Pertama Bulan Ramadhan

Suka Makmue | Neraca News – Di hari pertama para- siswa siswi mengikuti proses belajar mengajar di bulan Suci Ramadhan 1444 H Senin 03 April 2023.

Menurut kepala sekolah Saiful S. Pd bahwa proses belajar mengajar di bulan suci Ramadhan tidak sama seperti bulan biasa karena dibulan Ramadhan anak- anak dalam keadaan puasa, pengurangan jam belajar sesuai dengan Surat Edaran ( SE) pemerintah melalui Disdik Nagan Raya dengan no 400.3.5/153, tertanggal 20 Maret 2023.

Dia menambahkan kemungkinan anak belajar sampai 14 hari setelah itu kita sudah libur menghadapi hari raya Idul Fitri. Di Hari pertama ini sebanyak 85 % kehadiran para siswa- siswi untuk mengikuti proses belajar mengajar, sedangkan para guru semua hadir terkecuali bagi para guru yang sakit, ” Jelas Saiful, S.Pd.

Di Bulan Ramadhan ini para siswa belajar seperti biasa dengan kurikulum yang sama seperti bulan biasa, tampak anak-anak sangat antusias dalam mengikuti proses belajar mengajar kita juga bersyukur di hari pertama belajar di bulan Ramadhan hadir bisa mencapai 85 % dan juga kehadiran guru,” tutupnya. (Dani S)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Pemkab Asahan Peringati Hari Otonomi Daerah

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP memimpin upacara Hari Otonomi Daerah di halaman Kantor Bupati Asahan, Jumat (25/04/2025). Dalam upacara tersebut Wakil Bupati Asahan menyampaikan...

Bupati akan Percepat Rencana Pembangunan Lapas

Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si akan mempercepat rencana pembangunan Lembaga Permasyarakatan (Lapas) yang berada di Desa Pasar Lembu Kecamatan Air Joman. Hal...

Bupati Karo Antonius Ginting Kawal Langsung Pelayanan Dukcapil sebagai Respons Aduan Warga

Kabanjahe – Bupati Karo, Brigadir Jenderal Polisi (Purnawirawan) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG., M.Kes., melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan...

Wakil Bupati Karo Komando Tarigan Pimpin Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXIX Tahun 2025 Kabupaten Karo

Kabanjahe – Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, SP memimpin Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXIX Kabupaten Karo bertempat di halaman kantor Bupati Karo, Jalan...

Bupati dan Wakil Bupati Karo Hadiri Rapat Koordinasi Percepatan Penyaluran Dana Transfer Tahun 2025

Bupati Karo, Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp. OG, M. Kes Dan Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, SP hadiri Rapat Koordinasi Percepatan...